Petugas Gabungan TNI-Polri Gelar Operasi Pendisiplinan Prokes Covid-19 Di Wilayah Pamekasan 

    Petugas Gabungan TNI-Polri Gelar Operasi Pendisiplinan Prokes Covid-19 Di Wilayah Pamekasan 

    Pamekasan - Petugas Gabungan dari Kodim 0826 Pamekasan, Polres Pamekasan Beserta Satpol PP Kabupaten Pamekasan terus menggelar Operasi Pendisiplinan Protokol Kesehatan Covid-19 Di Seputaran Munomen Arek Lancor, Jl Panglima Sudirman, Kabupaten Pamekasan, Rabu (06/04/2022).

    Kegiatan operasi pendisiplinan menyasar pengendara sepeda motor dan mobil yang tidak menggunakan masker.

    Sertu Andre salah satu anggota dari Kodim 0826 Pamekasan mengatakan bahwa, kegiatan yustisi terus akan dilaksanakan untuk memberikan efek disiplin bagi masyarakat.

    "Kita setiap hari dari Kodim 0826 Pamekasan bersama Polres dan Satpol PP melaksanakan kegiatan operasi ini, tujuannya agar masyarakat tergugah hatinya untuk tetap menjalankan protokol kesehatan, terutama dengan memakai masker, " ucap Sertu Andre.

    "Kita juga membagikan masker gratis kepada pengendara yang tidak menggunakan masker, semoga kegiatan ini dapat memberikan dampak positif bagi masyarakat Pamekasan dalam pencegahan virus Covid-19, " tegasnya. (makruf) 

    Pamekasan
    Makruf

    Makruf

    Artikel Sebelumnya

    Serda Mashur Berikan Pendampingan Vaksinasi...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Balap Liar Satlantas Polres Pamekasan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bantu Warganya Dalam Memanen Jagung
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    Dukung program Asta Cita Presiden RI, Wakapolres Pamekasan Pimpin Penanaman Jagung di Pagantenan

    Ikuti Kami